Blackberry 9300 MMC Ways - Pada kali ini kita akan membahas mengenai permasalahan mmc tidak terbaca pada handphone Blackberry 9300. Kerusakan sering kali diakibatkan oleh dudukan atau reader mmc yang rusak, tetapi tidak menutup kemungkinan kerusakan terjadi dikarenakan hal lain. Berikut adalah langkah-langkah sederhana yang dapat di lakukan untuk memperbaiki permasalahan mmc Blackberry 9300 .
Langkah pertama lakukan pengecekan kepada mmc nya itu sendirim, jangan sampai setelah melakukan perbaikan baru diketahui bahwa hanya mmc nya itu sendiri yang rusak. Tentu itu sangat membuang-buang waktu dan tenaga anda. Jika dirasa mmc dalam kondisi baik, cobalah langkah berikutnya.
Langkah kedua lakukanlah pemeriksaan pada jalur mmc seperti pada gambar di bawah ini. Cek secara teliti, jika terdapat jalur yang putus, cobalah lakukan jumper secara hati-hati, jangan sampai terjadi konslet pada saat melakukan jumper, karena akan mengakibatkan mmc tidak terbaca.
Langkah ketiga cobalah ganti dudukan mmc atau reader mmc jika kedua tips di atas tidak membuahkan hasil.Semoga berhasil
Blackberry 9300 MMC Ways |
Jika anda mempunyai tips yang lebih akurat, anda bisa mengirimkan gambar solusi perbaikan handphone pada FORM UPLOAD
Solusi Servis Handphone - Berikut adalah tips sederhana yang berjudul Blackberry 9300 MMC Ways untuk mengatasi perbaikan kerusakan pada bagian mmc, semoga tips ini bermanfaat bagi anda yang sedang membutuhkannya. Jika anda mempunyai tips yang lebih akurat dan sudah tested 100%, anda bisa mengirim solusi tersebut kepada email kami. tks
0 komentar:
Posting Komentar